Sunday, August 30, 2009

KISI-KISI & BAHAN UTS KLS 12

download bahan UTS

1. Pengenalan Gambar
  • berdasarkan medianya : digital & non digital
  • jenis gambar digital : bitmap & vektor
  • definisi gambar bitmap dan vektor
  • kelebihan dan kekurangan gambar bitmap & gambar vektor
  • software pengolah gambar bitmap & gambar vektor
  • ekstensi file gambar bitmap & gambar vektor

2. Pengenalan Area Kerja CorelDRAW
  • nama bagian-bagian area kerja CorelDRAW ( Title Bar, Menu Bar, dll)
  • mengatur lembar kerja (ukuran, background)
  • fungsi opsi-opsi pada Property Bar dalam pengaturan lembar kerja dan pengaturan sebuah objek
  • menu-menu pada CorelDRAW untuk : memasukan gambar, mengunci gambar, mengatur background, menampilkan garis bantu

3. Tool Menggambar pada CorelDRAW
  • Freehand Tool
  • Bezier Tool
  • Pen Tool
  • 3 Point Curve Tool

4. Memodifikasi Objek
  • merubah bentuk objek menggunakan Shape Tool
  • menggabung/memotong objek yang saling berpotongan menggunakan Shaping (Weld, Trim, Intersect)
  • menduplikasi/memperbanyak objek
  • memposisikan objek di tengah lembar kerja
  • memilih(menyeleksi) lebih dari satu objek
  • membuat objek yang presisi (lingkaran, bujur sangkar, dll)
  • mengatur ketebalan garis tepi sebuah objek

5. Text pada CorelDraw
  • definisi Artistic Text & Paragrahp Text
  • cara membuat Artistic Text & Paragrahp Text

No comments:

Post a Comment